Rifan Financindo – Harga Emas Turun Di Tengah Kekhawatiran Hawkish Fed

RIFAN FINANCINDO BANDUNG – Harga emas turun pada hari Rabu (20/090 dan traders tidak mengambil posisi besar sebelum keputusan suku bunga dari Federal Reserve pada hari ini, dengan naiknya inflasi baru-baru ini menimbulkan kekhawatiran atas hasil rapat yang berpotensi hawkish.

Meningkatnya ketidakpastian sebelum rapat Fed membuat emas mendapat beberapa tawaran dalam beberapa sesi terakhir, membantu harga tetap berada di atas level $1.900/oz. Namun penguatan yang lebih besar dibatasi oleh stabilnya dolar, yang diperdagangkan mendekati level tertinggi enam bulan.

Emas spot turun 0,1% di $1.930,22/oz, sementara emas berjangka yang akan berakhir Desember turun 0,1% menjadi $1.950,95/oz pukul 11.28 WIB.

Penguatan Treasury yields juga menahan emas, karena pasar ekspektasi pandangan hawkish dari The Fed – RIFAN FINANCINDO

Sumber : investing

Leave a comment